Pengaruh Strategi Pembelajaran Diferensiasi tehadap Hasil Belajar Matematika
Main Article Content
Abstract
Pembelajaran di sekolah perlu diolah menjadi pembelajaran kreatif termasuk didalamnya pembelajaran matematika, sebab pembelajaran yang kreatif akan membuat mahasiwa memiliki minat dan pemahaman yang baik terhadap pembelajaran matematika. Salah satu cara mengolah pembelajaran yaitu dengan menggunakan strategi pembelajaran diferensiasi. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh strategi pembelajaran diferensiasi terhadap hasil belajar matematika materi geometri. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian eksperimen semu. Penelitian ini dikenakan kepada mahasiswa semester IV A dan IV B Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Citra Bangsa sebanyak 62 mahasiswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu tes, observasi dan dokumentasi, dimana uji instrument yang dilakukan yaitu uji validitas dan reliabilitas. Selanjutnya teknik analisis data yang digunakan yaitu uji homogenitas,uji normalitas dan uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam uji prasyarat data berdistirbusi normal dan homogen sehingga dilanjutnya uji t dimana hasil uji t yaitu 0.034 < 0.05 yang menunjukan H0 ditolak atau terdapat pengaruh strategi pembelajaran diferensiasi terhadap hasil belajar matematika materi geometri bangun ruang.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Every works in HINEF is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).