Sistem Pengarsipan Data Berbasis Web Pada Kelurahan Oetete, Kota Kupang Menggunakan Framework Laravel
Isi Artikel Utama
Abstrak
Penelitian ini mengambil studi kasus pada kelurahan Oetete, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur. Permasalahan yang dihadapi adalah dokumen arsip yang rentan mengalami kerusakan, tercecer atau hilang, serta waktu yang dibutuhkan untuk melakukan pengarsipan yang memakan waktu kurang lebih empat hari karena memiliki tujuh belas kategori dokumen dan pengarsipan data yang dilakukan masih menggunakan media cetak atau kertas. Juga faktor lain seperti hama rayap dan tempat penyimpanan arsip yang kurang memadai. Luaran dari penelitian ini adalah sebuah sistem pengarsipan dokumen berbasis web yang dibuat menggunakan bahasa pemrograman PHP dan framework laravel. Dengan adanya sistem pengarsipan berbasis web ini, diharapkan dapat membantu masalah pengarsipan data pada Kelurahan Oetete, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur.
Unduhan
Rincian Artikel
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Lisensi Jurnal JUKANTI
JUKANTI berkomitmen untuk mempromosikan akses terbuka dan distribusi bebas pengetahuan. Kami menerapkan model lisensi berikut untuk memastikan penggunaan yang adil dan etis dari materi yang diterbitkan.
Lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International (CC BY 4.0)
Semua artikel yang diterbitkan oleh JUKANTI dilisensikan di bawah Creative Commons Attribution 4.0 International License. Lisensi ini memungkinkan pengguna untuk:
- Menyalin dan Mendistribusikan: Pengguna bebas menyalin, mendistribusikan, dan menampilkan karya asli, asalkan mereka memberikan pengakuan yang tepat kepada penulis dan sumber.
- Mengadaptasi: Pengguna dapat mengubah, mengubah, dan membangun karya asli, asalkan mereka memberikan pengakuan yang tepat dan menunjukkan jika perubahan telah dilakukan.
- Penggunaan Komersial: Pengguna dapat menggunakan karya untuk tujuan komersial, asalkan mereka memberikan pengakuan yang tepat.
Kewajiban Penulis
Penulis yang menerbitkan artikelnya dengan JUKANTI setuju untuk:
- Menjamin bahwa karya adalah asli dan bebas dari pelanggaran hak cipta.
- Memberikan izin kepada JUKANTI untuk menerbitkan karya di bawah lisensi CC BY 4.0.
- Menyimpan hak cipta asli atas karya mereka, dengan lisensi publikasi yang diberikan kepada JUKANTI.
Kepatuhan dengan DOAJ
JUKANTI berkomitmen untuk mematuhi pedoman dan standar yang ditetapkan oleh Directory of Open Access Journals (DOAJ). Kami berusaha untuk memastikan integritas, transparansi, dan kualitas tinggi dalam semua publikasi kami.
Untuk pertanyaan atau klarifikasi lebih lanjut mengenai lisensi ini, silakan hubungi Editor Jukanti di jukanti.ejournalcbn@gmail.com.
Referensi
K. Bagi et al., “Kontribusi Pengelolaan Arsip Dalam Proses Pengambilan,” J. Ilmu Perpust., vol. 9, no. 1, p. 25, 2020.
N. Firdaus and D. Irfan, “Rancang Bangun Sistem Informasi Arsip Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter,” Voteteknika (Vocational Tek. Elektron. dan Inform., vol. 8, no. 1, p. 44, 2020, doi: 10.24036/voteteknika.v8i1.107759.
I. P. Sari, I. H. Batubara, and P. P. Hariani, “Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Arsip Digital Berbasis Web untuk Mengatur Sistem Kearsipan di SMK Tri Karya,” 2022.
N. Putu and E. Merliana, “yang dapat diakses oleh siapa saja. Kesiapan penerapan arsip digital perlu diperhatikan untuk pengelolaannya agar arsip dapat tertata dengan baik. Adanya arsip digital yang diterapkan dalam Lembaga pendidikan akan mendukung proses pembelajaran dalam mempe,” no. 3, pp. 141–152, 2021.
B. A. E. Praditya, Y. Nataliani, and P. F. Tanaem, “Perancangan sistem informasi penyimpanan data koperasi berbasis web,” Aiti, vol. 18, no. 1, pp. 34–53, 2021, doi: 10.24246/aiti.v18i1.34-53.
D. Purnama Sari and R. Wijanarko, “Implementasi Framework Laravel pada Sistem Informasi Penyewaan Kamera (Studi Kasus di Rumah Kamera Semarang),” J. Inform. dan Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 2, no. 1, p. 32, 2020, doi: 10.36499/jinrpl.v2i1.3190.
Lp2m.uma, “Metode Waterfall – Definisi dan Tahap-tahap Pelaksanaannya,” Universitas Medan Area, 2022. https://lp2m.uma.ac.id/2022/06/07/metode-waterfall-definisi-dan-tahap-tahap-pelaksanaannya/
D. Aipina and H. Witriyono, “PEMANFAATAN FRAMEWORK LARAVEL DAN FRAMEWORK BOOTSTRAP PADA PEMBANGUNAN APLIKASI,” vol. 18, no. 1, pp. 36–42, 2022.
E. B. Kristianto et al., “Perancangan Website Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Kampung ( DPMPK ) Pegunungan Bintang Menggunakan Framework Laravel,” vol. 18, no. 2, pp. 139–157, 2021.
Meilinaeka, “Class Diagram adalah, Temukan Pengertiannya di Sini,” telkom university, 2023. https://it.telkomuniversity.ac.id/class-diagram-adalah/
F. Natacia and E. Mailoa, “Perancangan Aplikasi Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Berbasis Web Menggunakan Framework Laravel,” vol. 6, pp. 1616–1628, 2022.