PERANCANGAN SISTEM FILE ELEKTRONIK (E-FILLING) UNTUK UNIT PENGARSIPAN BALAI WILAYAH SUNGAI NUSA TENGGARA II
Main Article Content
Abstract
Arsip merupakan kumpulan dokumen yang disimpan secara teratur, terencana dan mempunyai suatu kegunaan pada setiap kali diperlukan dapat cepat ditemukan kembali. Pengelolaan Arsip di Balai Wilayah Sungai Nusa Tenggara II, menjadi tanggung jawab Kasubag Tata Usaha BWS NTII. Kondisi pengarsipan saat ini di Balai Wilayah Sungai Nusa Tenggara II yaitu arsip masih dikumpulkan secara fisik pada ruang arsip yang terbatas dengan lemari arsip yang juga terbatas, sehingga arsip belum tertata dan terdata dengan baik, dan juga belum optimalnya pengamanan arsip, terdapat arsip dinamis maupun arsip inaktif yang tercecer dan hilang. Balai Wilayah Sungai Nusa Tenggara II memandang perlu untuk mengoptimalkan penataan dan pengamanan arsip dengan Sistem E-Filling (Penyimpanan Elektronik). Pada penelitian ini, Sistem E-Filling (Penyimpanan Elektronik) dirancang untuk mampu menyimpan seluruh arsip Balai Wilayah Sungai Nusa Tenggara II, disamping itu sistem pun dapat mengamankan arsip sesuai dengan hak akses pada arsip tersebut, dan memudahkan pencarian arsip saat diperlukan.
Downloads
Article Details
JUKANTI Journal License
JUKANTI is committed to promoting open access and the free distribution of knowledge. We implement the following license model to ensure fair and ethical use of the materials published.
Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC BY 4.0)
All articles published by JUKANTI are licensed under the Creative Commons Attribution 4.0 International License. This license allows users to:
- Copy and Distribute: Users are free to copy, distribute, and display the original work, provided they give appropriate credit to the authors and the source.
- Adapt: Users can modify, change, and build upon the original work, provided they give appropriate credit and indicate if changes were made.
- Commercial Use: Users can use the work for commercial purposes, provided they give appropriate credit.
Author Obligations
Authors publishing their articles with JUKANTI agree to:
- Guarantee that the work is original and free from copyright infringement.
- Grant permission to JUKANTI to publish the work under the CC BY 4.0 license.
- Retain the original copyright of their work, with the publication license granted to JUKANTI.
Compliance with DOAJ
JUKANTI is committed to complying with the guidelines and standards set by the Directory of Open Access Journals (DOAJ). We strive to ensure integrity, transparency, and high quality in all our publications.
For further questions or clarifications regarding this license, please contact Jukanti Editor at jukanti.ejournalcbn@gmail.com.